Salah satu faktor keberhasilan investasi mata uang asing adalah dengan mengetahui perusahaan broker forex yang terbaik. Dengan berinvestasi di perusahaan broker forex terpercaya, profit yang diperoleh lebih menjanjikan.
Selain itu, manajemennya lebih sehat dan jelas untuk trader. Jika seorang trader salah memilih broker, kemungkinan terburuknya adalah modal akan dibawa kabur atau dibawa pergi begitu saja.
Tentu saja Anda sebagai trader tidak ingin hal tersebut terjadi. Oleh sebab itu, memperhatikan reputasi broker yang hendak dipilih juga sangat penting. Berikut ini kami akan membahas beberapa perusahaan broker terbaik.
Investasi atau trading forex saat ini sedang populer dikalangan trader, terutama kalangan muda. Namun, terdapat beberapa kesalahan trader forex saat mereka melakukan kegiatan tersebut.
Salah satunya adalah dengan memilih broker yang kurang tepat. Oleh sebab itu, kami akan memberikan beberapa rekomendasi broker forex terbaik yang dapat dijadikan acuan. Berikut ini adalah beberapa rekomendasi broker terbaik untuk trading forex:
Mengenal Perusahaan Broker Forex Hotforex
Hotforex adalah perusahaan broker yang menyediakan layanan trading forex baik secara online maupun offline. Perusahaan ini didirikan pada tahun 2010 dan masih eksis hingga saat ini, dengan jumlah trader yang meningkat. Keunggulan dari perusahaan broker ini adalah:
- Pendanaan yang gratis. Sehingga tidak banyak modal yang harus Anda keluarkan.
- Banyak akun trading yang jelas sangat menguntungkan untuk trader.
- Asuransi untuk dana yang klien keluarkan saat melakukan trading.
- Banyak bonus seperti supercharged 100%, bonus kredit 100%, dan peningkatan perdagangan.
Selain keunggulan di atas, masih banyak keunggulan lainnya yang dapat Anda rasakan saat melakukan trading di Hotforex.
Mengenal Perusahaan Broker Forex FBS
Perusahaan broker terpercaya selanjutnya adalah FBS. Perusahaan ini tidak hanya menyediakan trading forex, namun juga saham, CFD.
Bahkan hingga saham. Jasa keuangannya mencakup 190 negara. Beberapa keuntungan yang ditawarkan oleh FBS kepada trader adalah:
- Memiliki volatilitas tinggi, sehingga peluang meningkatkan profit lebih terbuka lebar.
- Memiliki pasar yang menarik, sehingga Anda tidak akan pernah merasa bosan saat melakukan trading forex di FBS.
- Trading terjamin keamanannya karena broker diregulasi oleh FSC dan CySECSafe.
- Pengalaman sebagai broker yang cukup mumpuni dan teruji secara waktu.
Selain yang sudah disebutkan, sebenarnya masih banyak broker terpercaya. Anda harus memastikan perusahaan broker forex yang dipilih tidak hanya memberikan keuntungan, tapi juga keamanan.